Selasa, 29 Oktober 2019

CONTOH SOAL ALGORITMA DDA

ASSALAMUALAIKUM😍😘

        Hai teman-teman semuanyaa,sebelumnya perkenalkan dulu nama saya ratih tsamara setiani panggil aja ratih....kali ini saya akan menjelaskan tentang LAN,MAN,WAN,dan PAN.
A. Pengertian Algoritma DDA
     Algoritma DDA adalah algoritma pembentukan garis berdasarkan perhitungan dx maupun dy, menggunakan rumus dy=m.dx.DDA ( Digital Differential Analyzer) adalah garis yang membentang antara 2 titik, P1 dan P2. Dimana ke-2 titik ini membentuk sudut yang besarnya sangat bervariasi.
     Keuntungan  dari  algoritma  Digital  Differential  Analyzer  (DDA) adalah tidak perlu menghitung koordinat berdasarkan persamaan yang lengkap (menggunakan metode off set)
Kerugiannya  dari algoritma  Digital  Differential  Analyzer  (DDA) adalah adanya akumulasi Round-off errors,  sehingga garis akan melenceng  dari garis lurus, selain itu operasi round-off juga menghabiskan waktu.
B. Contoh Soal
Titik awal (2,5) & Titik akhir (7,12)
Hitung Dx dan Dy
Dx = x2-x1 dan Dy = y2-y1
Dx = 7-2 = 5
Dy = 12-5 = 7
|Dx| > |Dy| r = Dx  | r = Dy
Dx = 5 dan Dy = 7
r = 7
Hitung Pixel |Dx| dan |Dy|
Xr = Dx/ r = 5/7 = 0.714
Yr = Dy/ r = 7/7 = 1
x = x + Xr |y = y + Yr
k
x
y
x_inc
y_inc
-
-
-
2
5
1
2.714
6
3
6
2
3.428
7
3
7
3
4.142
8
4
8
4
4.856
9
5
9
5
5.57
10
6
10
6
6.284
11
6
11
7
6.998
12
7
12

Berikut garis yang dapat di bentuk 
Okk selesai sudah semoga kalian bisa memahaminya,mengerti dan berguna buat temen-temen semuanyaa. Mohon maaf kalo ada yg salah,sekian terimakasih
WASSALAMUALAIKUM😘😍

Tidak ada komentar:

Posting Komentar